PERAN PENGENDALIAN HAMA (PEST CONTROL) DALAM FOOD SAFETY TERDAPAT DALAM GMP (GOOD MANUFACTURING PRACTICES) DAN PRP (PRE REQUISITE PROGRAMS) Peran pengendalian hama (pest control) dalam food safety adalah mencegah potensi food hazards baik yang berasal dari hama maupun dari pest controlnya itu sendiri. Keamanan Pangan (Food Safety) menurut Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 28 Tahun …
Month: October 2018
LAMA HIDUP KUTU BUSUK
Variasi Lama Hidup Kutu Busuk Lama hidup kutu busuk dapat bervariasi, dari bulan ke tahun. Perbedaan atau variabilitas tersebut sangat tergantung terutama pada suhu dan kondisi lingkungan lainnya, kualitas makanan (darah) dan ketersediaannya, serta genetika. Lama hidup kutu busuk rata-rata dari telur menetas hingga mati di lingkungan laboratorium, dengan kondisi ideal, adalah 6 hingga 12 …
KEMAMPUAN REPRODUKSI TIKUS TINGGI
Kenapa Kemampuan Reproduksi Tikus Tinggi Bahkan Berlebih? Potensi kemampuan reproduksi tikus tinggi (atau seringkali berlebih) ketika kondisi lingkungan sangat baik dan mendukung (banyak makanan, air dan tempat tinggal) Tikus dapat berkembangbiak dengan cepat, akan tetapi ketika kondisi lingkungan kurang baik atau tidak mendukung, secara keseluruhan reproduksi dan perkembangbiakan populasi berlangsung lambat. Pada kondisi normal atau …
Ngengat Tembakau (Ephestia elutella)
Prinsip Dasar Pengendalian Ngengat Tembakau/Tobacco Moth (Ephestia elutella) Pada prinsipnya pada pengendalian ngengat tembakau Tobacco Moth Ephestia elutella, kita perlu mengetahui bioekologi dan perilakunya. Seperti pada setiap peperangan melawan hama, maka prinsip yg paling mendasar dalam pengendalian adalah dengan mengetahui musuh Anda. Semakin banyak yg kita tahu tentang hama yang kita kendalikan maka semakin tepat …